Info Yudisium & Wisuda
Index
1
Info Wisuda
Calon Doktor yang sudah dinyatakan lulus Ujian Tertutup diperkenankan untuk mengikuti Wisuda Doktor bersamaan dengan Wisuda Program Pascasarjana UGM tanpa harus menempuh Ujian Terbuka dengan persyaratan :
- Sebagian atau keseluruhan naskah disertasi telah dipublikasikan pada dua jurnal ilmiah nasional terakreditasi atau jurnal ilmiah internasional/prosiding seminar internasional yang terindeks.
- Paling lambat satu bulan sebelum tanggal wisuda, diadakan rapat Yudisium yang dihadiri oleh Tim Penguji, Pengelola dan dipimpin oleh Dekan/Penanggung Jawab PS S3 untuk menentukan predikat kelulusan.
- Penyerahan ijasah doktor diberikan saat wisuda.
- Bagi calon doktor yang direkomendasikan Ujian Terbuka maka wisuda diselenggarakan saat Ujian Terbuka.