Search
Close this search box.

Penelitian

Berikut adalah data penelitian dosen FKG UGM yang didanai berbagai hibah, mencakup pengembangan ilmu dan praktik kedokteran gigi. Hibah ini mendukung penelitian inovatif di bidang kedokteran gigi dan kesehatan mulut, berkontribusi pada peningkatan ilmu pengetahuan dan pelayanan kesehatan gigi di Indonesia. FKG UGM berupaya menjadi pusat unggulan dalam penelitian dan pendidikan kedokteran gigi serta meningkatkan kualitas hidup masyarakat melalui inovasi ilmiah.

NoNama KetuaJudulJenis Hibah
1drg. Yanuarti Retnaningrum, Sp.Ort(K).Development of Clinical Orthodontic Portfolio for Postgraduate StudentsDamas
2drg. Aulia Ayub, SpOrtPengaruh Injeksi Intrasulkular Advanced-Platelet-Rich Fibrin terhadap Ekspresi Bone Morphogenetic Protein-2 Pada Pergerakan Gigi Ortodonti (Kajian Pada Kelinci)Damas
3Dr. drg. Anne Handrini Dewi, M.KesUji Toksisitas Iritasi Kulit Campuran Minyak Kayu Manis Sebagai Antibakteri dengan Peppermint, Lemon dan Mentol Sebagai AromaterapiDamas
4drg. Adella Syvia Maharani, MDSc., SpProsPengaruh Pelapisan Hidroksiapatit dengan metode plasma Electrolytic Oxidation terhadap Persentase Hemolisis pada Implan Gigi TitaniumDamas
5Prof. drg. Tetiana Haniastuti, M.Kes., Ph.D.Pengaruh Ekstrak Daun Stevia Terhadap Penghambatan Pembentukan dan Destruksi Biofilm Kariogenik In VitroDamas
6Dr. drg. Rini Widyaningrum, M.BiotechPerforma Diagnostik Artificial Inteligence Berbasis Faster R-CNN untuk Deteksi dan Staging Periodontitis pada Radiograf PanoramikDamas
7drg. Fitrina Rachmadanty Siregar, MPH.Identifikasi Waste di Instalasi Rawat Jalan Rumah Sakit Gigi dan Mulut UGM Prof. SoedomoDamas
8drg. Agatha Ravi Vidiasratri, MPHHubungan antara Kemampuan Mengunyah dengan Kualitas Hidup terkait Kesehatan Oral pada Anak usia 5-6 tahun (Kajian Observasional di Kota Yogyakarta)Damas
9drg. Pramudya Aditama, M.D.Sc., Sp.Pros.Pengaruh Penambahan Nanopartikel Silicon Dioxide sebagai Filler pada Soft Liner terhadap Daya Anti Jamur dan Perlekatan pada Basis Gigi Tiruan Resin AkrilikDamas
10Dr. drg. Archadian Nuryanti, M.Kes.Uji Sitotoksisitas dan Antibakteri Nanospray Kombinasi Ekstrak Chlorella vulgaris dan Minyak Atsiri Kulit Kayu Manis (Cinnamomum burmannii) untuk Penyembuhan Luka GingivaDamas
11Dr. drg. Harsini, M.S.Efektifitas bahan kumur ekstrak Kulit Batang Jambu Mete (Anacardium occidentale Linn.) dan daun salam (Syzygium polyanthum) yang berisi hexamethaphosphate sebagai anti bakteri dan penghilang stain gigiDamas
12Prof. Dr. drg. Siti Sunarintyas, M.Kes.Pengaruh Jumlah Pita Fiber Sutra Bombyx mori terhadap Kekuatan Mekanis Prefabricated Endopost FRCDamas
13Leny Pratiwi Arie Sandy, S.Kp.G., MDSc.Hubungan Kebiasaan Makan dan Gaya Hidup Terhadap Early Childhood Caries (ECC) pada Anak Prasekolah di Kota YogyakartaDamas
14drg. Ivan Arie Wahyudi, M.Kes., Ph.D.Pengaruh Berkumur Larutan Rebusan Kulit Kentang (Solanum tuberosum L.) Setelah Mengonsumsi Makanan Kariogenik Terhadap pH, Laju Alir dan Viskositas SalivaDamas
15Dr. drg. Niswati Fathmah Rosyida, MDSc, SpOrtPengaruh injeksi nanoemulsi cha-simvastatin terhadap ekspresi machoraphage colony stimulating factor dan tumor necrosis factor-? pada pergerakan relaps gigi tikusDamas
16drg. Silviana Farrah Diba, Sp.RKG(K).Kesesuaian Diagnosis dan Rekomendasi Perawatan Artificial intelligence dalam Deteksi Fraktur Mandibula Berdasarkan Regio pada Radiograf PanoramikDamas
17Dr. drg. Rurie Ratna Shantiningsih, MDSc.Perbandingan Akurasi Hasil Pembuatan Radiograf Periapikal untuk Pengukuran Panjang Kerja antara Mahasiswa S1 dan Koass FKG UGMDamas
18drg. Fimma Naritasari, MDScPreferensi Dokter Gigi terkait Continuing Professional Development (CPD) : Studi Kasus pada Penatalaksanaan Nyeri OrofasialDamas
19Prof. Dr. drg. Juni Handajani, M.Kes., Ph.DFase Inflamasi pada Proses Penyembuhan Luka Traumatic Ulcer setelah Pemberian Enzim Bromelin Nanas (Ananas comosus (L.) Merr)Damas
20Dr. drg. Dyah Irnawati, M.S.Pengaruh Konsentrasi Nanopartikel ZnO Sebagai Pelapis Terhadap Kadar Zn pada Resin Akrilik dan Stabilitasnya Dalam Saliva BuatanDamas
21Prof. drg. Suryono, S.H., M.M., Ph.D.Pengaruh Aplikasi Gel Propolis 10% Terhadap Regenerasi Jaringan Konektif pada Proses Penyembuhan Periodontitis (Kajian in Vivo pada Tikus Sprague Dawley)Damas
22Prof. drg. Supriatno, M.Kes., MDsc., Ph.D.Studi Kearifan Lokal: Potensi Limbah Kulit Salak Pondoh [Salacca zalacca (gaertn.) voss] Selman sebagai Penghambat Pertumbuhan Sel Kanker Lidah Manusia dan Uji Kandungan Senyawa MetabolitnyaDamas
23Dr. drg. Sri Suparwitri, S.U., Sp.Ort.(K).Titanium Berpelapis Polytetrafluoroethylene dalam Klorheksidin 0,12% terhadap KekasaranDamas
24drg. Cendrawasih Andusyana Farmasyanti, M.Kes.Sp.Ort(K).Pengaruh Injeksi Intrasulkular Advanced-Platelet-Rich Fibrin terhadap Ekspresi Matriks Metaloproteinase-1 Pada Pergerakan Gigi Ortodonti (Kajian Pada Kelinci)Damas
25Dr. drg. Andi Triawan, Sp.Ort(K)Pengaruh injeksi nanoemulsi cha-simvastatin terhadap ekspresi tartrate-resistant acid phosphatase dan matrix metalloproteinase-1 pada pergerakan relaps gigi tikusDamas
26Dr. drg. Ananto Ali Alhasyimi, MD.Sc., Sp.OrtPengaruh Bees Wax Kitosan Sinamaldehid terhadap Penyembuhan Luka, Jumlah Netrofil dan Makrofag pada Tikus Wistar (Rattus Norvegicus)Damas
27drg. Murti Indrastuti, M.Kes., Sp.Pros.(K).Pengaruh Teknik dan Suhu Post Curing pada Pembuatan Mahkota Gigi Tiruan Cekat sementara menggunakan 3D-Printed dan Konvensional terhadap ToughnessDamas
28Dr. drg. Sri Budi Barunawati, M.Kes., Sp.Pros(K)Hubungan antara Kemampuan Penilaian Mahasiswa Kedokteran Gigi dengan Kinerja Preklinik dalam Kedokteran Gigi ProstodonsiaDamas
29Prof. Dr. drg. Titik Ismiyati, M.S., Sp.Pros(K).Pengaruh Penambahan Pewarnaan Alami Buah Naga Pada Kitosan Terhadap Stabilitas Warna dan kekerasan Basis Gigi Tiruan Resin AkrilikDamas
30Dr. drg. Yulita Kristanti, M.Kes., Sp.KG.(K)Pengaruh Ekstrak Teh Hijau (Camelia Sinensis) Konsentrasi 10?n 5% terhadap ekspresi COX-2 pasca bleaching ekstrakoronal dengan hydrogen peroksida 40%Damas
31Dr. drg. Tunjung Nugraheni, M.Kes., Sp.KG.(K)Pengaruh metode pembersihan pada gigi pasca bleaching intrakoronal yang diaplikasi sodium askorbat 35% kombinasi surfaktan 0,4% terhadap kebersihan kristal askorbat dan ketebalan hybrid layer serta panjang resin tag resin kompositDamas
32Prof. drg. Diatri Nari Ratih, M.Kes., Ph.D., Sp.KG(K)Pengaruh Larutan Irigasi Akhir dengan Sifat Khelasi terhadap Kandungan Mineral dan Erosi Dentin Saluran AkarDamas
33drg. Raphael Tri Endra Untara, Sp.KG(K)., M.Kes.Kelarutan dan Pelepasan Ion Fluorida Material Bioaktif Resin Modified Glass-Ionomer dan Enhanced Resin Modified Glass-Ionomer dalam Saliva pH Asam dan Simulated Body FluidDamas
34drg. Kwartarini Murdiastuti, Sp.Perio(K)., Ph.D.Pengaruh Teknik Sentrifugasi Pembuatan Concentrated Platelet-rich Fibrin terhadap Pelepasan Transforming Growth Factor B1 dan Poliferisasi Osteoblas pada Perawatan Periodontal RegeneratifDamas
35drg. Sri Pramestri Lastianny, M.S., Sp.Perio(K).Pengaruh Kombinasi Hidrogel Kolagen-Kitosan dan Concentrated Paltelet – Rich Fibrin terhadap Level Vascular Endothelial Growth Factor Pasca Open Flap Debridement Kajian in vivo pada kerusakan tulang Oryctolagus cuniculusDamas
36drg. Vincensia Maria Karina, MDSc., Sp.Perio(K).Uji Material Embedding Injectable Platelet Rich Fibrin ke dalam Nanofiber Chitosan-PVADamas
37Dr. drg. Ahmad Syaify, Sp.Perio(K)Pengaruh Pemakaian Tray Chlorine Dioxide terhadap Keberhasilan Perawatan Periodontitis DiabetikaDamas
38drg. Poerwati Soetji Rahajoe, Sp.BM(K).Hubungan Kecemasan Preoperative terhadap Komplikasi Pasien Pascaodontektomi Gigi Molar Ketiga Mandibula pada Anestesi Umum dan Anestesi LokalDamas
39drg. Mayu Winnie Rachmawati, M.ScPotensi Nanospray Kombinasi Ekstrak Daun Pepaya (Carica papaya L.), Aromatic Ginger (Kaempferia galanga), dan Kitosan Sebagai Terapi Luka Rongga Mulut Non-sitotoksik dengan Kemampuan AnalgesiaDamas
40drg. Mutiara Annisa, MDScProtein Serat Sutra sebagai Perancah Regenerasi Jaringan Lunak Rongga MulutDamas
41drg. Tjut Intan Permata Sari, Sp.P.M.Penggunaan Skor Keparahan Ulser dalam Penatalaksanaan Stomatitis Aftosa Rekuren dengan Terapi Fotobiomodulasi dan ProbiotikDamas
42drg. Ayu Fresno Argadianti, Sp.PMOptimalisasi Debridemen dalam Tatalaksana Ulkus Multipel pada Laki-laki Paruh Baya (Case Report)Damas
43drg. Henytaria Fajrianti, SpKGPerawatan estetik kompleks enam gigi anterior maksilaDamas
44Prof. Dr. drg. Widowati Siswomihardjo, M.S.Konsentrasi Magnesium Hidroksida sebagai Agen Antibakteri dan Osteogenesis pada Bahan Coating Implan GigiDamas
45Dr. drg. Endang Wahyuningtyas, MS., Sp.Pros(K).Pengaruh Penambahan Serat Nanoselulosa Rosella (Hibiscus sabdariffa) terhadap Pewarnaan dan Pertumbuhan Candida Albicans serta Transverse Strength pada Obturator Resin AklirikDamas
46drg. Muhammad Reza Pahlevi, Ph.D.Pengaruh Pemberian Chlorhexidine pada Penyembuhan Luka Pasca Odontektomi Molar Ketiga MandibulaDamas
47drg. Sri Kuswandari, MS., Sp.KGA(K)., Ph.D.Pengaruh Terapi Lip Trainer pada Anak Bernafas Lewat Mulut disertai Inkompetensi Bibir terhadap Saluran Nafas dan Postur Kepala Leher (Studi CBCT)Damas
48Prof. Dr. drg. Iwa Sutardjo Rus Sudarso, S.U., Sp.KGA.(K).Penanganan Bruxism Menggunakan Night Guard pada Anak Usia SekolahDamas
49drg. Anrizandy Narwidina, MDSc, Sp.KGA., Ph.DIdentifikasi dan Karakterisasi Gen Streptococcus Mutans pada Anak Bernafas Lewat MulutDamas
50Dr. drg. Alma Linggar Jonarta, M.Kes.Sitogenetik Epitel Mukosa Bukal Anak dengan Sindroma Down Tipe Ringan dan Sedang di Kota BontangDamas
51Bekti Nur’aini, S.Kp.G., M.P.H.HUBUNGAN ANTARA JUMLAH BAKTERI DAN JAMUR DI RONGGA MULUT DENGAN STATUS GIZI DAN KESEHATAN ORAL PADA LANSIADamas
52drg. Anggun Dwi Andini, Sp.KGAGambaran Risiko Karies Anak Usia 6-9 Tahun (Analisis pada Siswa Sekolah Dasar di Wilayah Kerja Puskesmas Mlati II)Damas
53drg. Iffah Mardhiyah, M.BiomedPotensi Remineralisasi Gel Ekstrak Cangkang Kerang Mutiara (Pinctada margaritifera) pada Enamel Gigi Manusia: Studi In-vitroDamas
54Prof. Dr. drg. Aloysia Supartinah Santoso, S.U., Sp.KGA(K)Karakteristik Oklusi dan Kebiasaan Oral Anak di Kota Yogyakarta (Kajian pada Siswa TK dan SD)Damas
55drg. Elastria Widita, M.Sc., Ph.D.Hubungan antara Fungsi Menelan dan Indikator Sarkopenia pada Lanjut Usia di YogyakartaDamas
56dr. Rini Maya Puspita, M.ScPengaruh Pemberian Beban Mekanik Terhadap Kekerasan Gigi pada Tikus Sprague Dawley yang DiovariektomiDamas
57Dr. drg. Indra Bramanti, M.Sc., Sp.KGA(K)Gambaran Lesi Rongga Mulut Anak Usia 4 Tahun hingga 12 Tahun di Kabupaten Sleman Provinsi DI Yogyakarta (Kajian di Pedesaan, Sub urban dan Kota)Damas
58Dr. drg. Dewi Agustina, MDSc., MDSc.Hubungan antara kondisi rongga mulut dengan kerapuhan pada penduduk lanjut usia di Panti Wredha DI YogyakartaDamas
59Dr. drg. Indah Titien Soeprihati, S.U., Sp.KGA(K)Gambaran Volume Cavum Oris Anak Sindrom Down Terhadap Fekuensi Pengucapan Fonem Vokal dan Konsonan di SLB Kota Yogyakarta : Pilot StudyDamas
60drg. Asikin Nur, M.Kes, Ph.D.Pengaruh Penambahan Zat Aktif Resveratrol dalam Lip Balm Herbal Ekstrak Biji Ketumbar terhadap Pertumbuhan Staphylococcus aureus dan Pembentukan Radikal BebasDamas
61drg. Hendri Susanto, M.Kes., Sp.PM., Ph.D.Efek sistemik saliva buatan berbasis musin epidermal ikan lele (Clarias batrachus) pada fungsi organ tubuh vital (kajian pada hewan coba Rattus norvegicus)Damas
62Dr. drg. Retno Ardhani, M.Sc.Evaluasi in vitro respon sel pulpa terhadap mikrosfer gelatin sebagai alternatif kalsium hidroksida pada regenerative endodontic procedureDamas
63drg. Lisdrianto Hanindriyo, MPH., Ph.D.PERBANDINGAN ORAL HEALTH RELATED QUALITY OF LIFE, PENGETAHUAN DAN PERILAKU MENYIKAT GIGI ANTARA ANAK DISABILITAS INTELEKTUAL MAMPU DIDIK DAN MAMPU LATIH DI KOTA BONTANGDamas
64Prayudha Benni Setiawan, S.Kp.G, M.P.HHubungan Antara Pengetahuan Sikap Dan Perilaku Pemeliharaan Kesehatan Oral Dengan Status Kebersihan Oral Pada Lansia Di Panti Wreda Daerah Istimewa YogyakartaDamas
65Dr. drg. Julita Hendrartini, M.Kes.HUBUNGAN KETERSEDIAAN DOKTER GIGI DAN DRG SPESIALIS DENGAN PEMANFAATAN LAYANAN KESEHATAN GIGI DI FKTP DAN FKRTL DALAM PROGRAM JKN DI INDONESIADamas
66drg. Ruslin, M.Kes., Ph.D.Uji Antibakteri Nanospray Kombinasi Ekstrak Aloe Vera, Madu Trigona, dan Kitosan dalam Peningkatan Angiogenesis pada Penyembuhan Luka Gingiva Tikus Sprague DawleyDamas
67Christia Aye Waindy Vega, S.Kp.G., M.DScHUBUNGAN ANTARA KOMPONEN FUNGSI ORAL DENGAN STATUS KERAPUHAN (FRAILTY) FISIK PADA PENDUDUK LANJUT USIA DI PROVINSI D.I YOGYAKARTADamas
68drg. Margareta Rinastiti, M.Kes., Sp.KG. Subsp.KR(K)., Ph.D.Pengaruh Jenis Bahan Pasak terhadap Ketahanan Fraktur GigiDamas
69drg. Trianna Wahyu Utami, MDSc., PUnveiling Nutritional Disparities: Comparative Analysis Of Food Intake Patterns In Stunted Children In Tlogopucang, Temanggung, Central JavaDamas
70Prof. drg. Diatri Nari Ratih, M.Kes., Ph.D., Sp.KG(K)Pengembangan Nanokitosan sebagai Bahan Irigasi Akhir Saluran Akar Gigi (Evaluasi terhadap Kebersihan Saluran Akar, Penetrasi Siler Saluran Akar, dan Kerapatan Penutupan Apikal Saluran Akar)Rekonisi Tugas Akhir (RTA)
71Prof. Dr. drg. Juni Handajani, M.Kes., Ph.D.Pengembangan Komposit GelatinKitosan-Teos-Ca(Oh)2 sebagai Bahan Perawatan Kaping PulpaRekonisi Tugas Akhir (RTA)
72Prof. drg. Suryono, S.H., M.M., Ph.D.Optimalisasi PRF Sebagai Terapi Regeneratif Jaringan PeriodontalRekonisi Tugas Akhir (RTA)
73Dr. drg. Ananto Ali Alhasyimi, MD.Sc., Sp.Ort.Pengaruh Aplikasi Nanoemulsi Carbonate Apatite-Statin Terhadap Remodeling Tulang Pasca Pergerakan Relaps GigiRekonisi Tugas Akhir (RTA)
74drg. Hendri Susanto, M.Kes., Sp.PM., Ph.D.Uji Hipersensitivitas Saliva Buatan berbasis Musin Ikan Lele (Kajian in Vivo pada Rattus norvegicus)Rekonisi Tugas Akhir (RTA)
75drg. Kwartarini Murdiastuti, Sp.Perio(K)., Ph.D.Pengaruh Kombinasi Hidrogel Kolagen-Kitosan dan Injectable Platelet-Rich Fibrin Terhadap Rentang Pita Serapan Gugus Fungsi dan Pelepasan Growth FactorRekonisi Tugas Akhir (RTA)
76Dr. drg. Rini Widyaningrum, M.BiotechRadiomorphometric Indices to Identify Age and Sex for Indonesian Population in YogyakartaRekonisi Tugas Akhir (RTA)
77drg. Hendri Susanto, M.Kes., Sp.PM., Ph.D.Saliva buatan berbasis musin ikan lele (Clarias sp) untuk perawatan kondisi mulut keringDana Padanan
78Dr. drg. Indra Bramanti, M.Sc., Sp.KGA(K)Pengembangan INOVIA “Innovation of View and Auditory” sebagai Alat Bantu untuk Mengalihkan Rasa Takut Anak Saat Menjalani Perawatan Gigi Berbasis Virtual RealityDana Padanan
79Prof. Dr. drg. Juni Handajani, M.Kes., Ph.D.Analisa Spent Media dari Stem Cells from Human Exfoliated Deciduous Teeth (SHED) sebagai BiotheraphyProgram Riset Kolaborasi Indonesia
80Prof. drg. Ika Dewi Ana, MKes., Ph.DPusat Kolaborasi Riset Perancah BiomedisPusat Kolaborasi Riset Tahun Lanjutan

id_ID